Pernahkah anda menemukan suatu istilah yang sulit? Istilah yang tidak begitu umum di pakai dalam sehari-hari atau mungkin ada bahasa asing yang jarang kita dengar juga. Contohnya glosarium. Apa itu glosarium? Glosarium adalah kosakata, yuk cari tahu arti dan cara membuat kosa kata yang tepat disini.
Sudah tahu glosarium artinya apa? Ternyata kamus dan glosarium mempunyai sedikit perbedaan. Berikut adalah informasi singkat mengenai arti Glosarium.
Apa Arti Glosarium?

Sebenarnya Glosarium adalah sebuah kamus yang lebih ringkas, di kutip dari wikipedia Bagian ini adalah suatu istilah yang di lengkapi dengan definisi istilah tertentu dan di susun secara alfabetis agar mudah di cari.
Seperti namanya, glosarium artinya kamus yang ringkas sehingga bentuknya bukanlah buku besar layaknya “kamus” . biasanya bagian ini di taruh di akhir suatu buku dan menyertakan definisinya pada buku tersebut atau paling tidak yang tak umum di temukan.
Contoh Glosarium
Contoh Glosarium di akhir buku cetak kurang lebih seperti ini, glosarium akan sangat membantu anda untuk menemukan arti dari kata-kata yang tak umum atau sulit di pahami.

Tapi saat ini juga sudah banyak glosarium online, jadi anda bisa mencarinya lewat internet tanpa harus repot-repot mencarinya satu-satu di buku, ada banyak jenisnya tergantung dari topik yang di bicarakan, termasuk jual-beli online.
Contoh beberapa glosarium dalam dunia kerja:
- Etc adalah et cetera artinya “dan sebagainya.”
- Campaign adalah kampanye, kampanye iklan.
- Acc adalah “accept” atau “diterima” atau “disetujui”.
- Feedback adalah bahasa gaul dari “timbal balik”.
- Arti by adalah “oleh” atau “dari”
Bukankah kita sering menemukan kata-kata atau singkatan yang kurang umum di pakai sehari-hari? Anda bisa mencarinya di internet dan akan di arahkan ke glosarium khusus jual-beli online. Seperti kata COD, Murce, Harting, TT, WTB, WTS dan lain-lainnya.
Jika anda bingung mencari kata-kata sulit mengenai jual-beli online, anda bisa berkunjung ke Panduan Evermos. Disini banyak sekali penjelasan definisi kata-kata yang sering di pakai dalam topik jual-beli online.
Glosarium Dunia Kerja
Setiap kamus atau kosa kata memiliki istilah yang berkaitan dengan urusan. Kali ini Tim Panduan akan membagikan kamus mengenai dunia kerja yang wajib anda ketahui.
- All out = mengerahkan semuanya, atau mengeluarkan semuanya.
- Annual leave = cuti tahunan.
- As soon as possible (ASAP) = sesegera mungkin atau secepat mungkin.
- Avail = singkatan dari kata available atau tersedia.
- Brief = arahan atau biasanya berisi laporan singkat.
- By = dengan.
- Cc = singkatan dari carbon copy yaitu salinan untuk membuat surat yang ditulis.
- Company = perusahaan, maskapai, firma, perseroan, persekutuan, dan rombongan.
- Conference = musyawarah.
- Confirm= memastikan atau menegaskan.
- Deadline = merujuk pada tenggat waktu suatu tugas atau pekerjaan yang harus diselesaikan.
- Duty = penugasan atau tanggung jawab dan kewajiban.
- E-Mail = singkatan dari electronic mail atau komunikasi dengan perangkat elektronik untuk mengirim pesan melalui internet.
- ETA = singkatan dari estimate time of arrival artinya perkiraan waktu kedatangan.
- ETC = singkatan dari et cetera artinya dan lain-lain atau sebagainya.
- FGD = singkatan dari focus group discussion adalah kelompok diskusi terarah yang dipimpin oleh moderator.
- Flexible = luwes atau cepat menyesuaikan.
- Follow up = tindak lanjut.
- Fresh = masih baru, segar.
- From = sejak.
- FYI = singkatan dari for your information atau sebagai informasi.
- Gc = singkatan dari group chat.
- Good job = kerja yang bagus.
- HRD = singkatan dari human resource development atau manajemen sumber daya manusia.
- Interview = wawancara atau percakapan antara dua orang atau lebih.
- Join = ikut serta.
- Keep = berpegang, tetap, memelihara.
- KPI = singkatan dari key performance indicator atau matriks atau nilai terukur untuk menunjukkan seberapa efektif perusahaan dalam mencapai tujuan bisnis.
- Loker = singkatan dari lowongan kerja.
- Mess = sebuah tempat atau akomodasi yang disediakan sebagai tempat tinggal bagi karyawan, pegawai, anggota instansi dalam suatu kelompok tertentu.
- MoM = singkatan dari minutes of meeting atau catatan singkat tentang hasil pembicaraan dalam rapat bersifat ringkas, padat, sistematis.
- MoU= singkatan dari memorandum of understanding atau nota kesepakatan, nota kesepahaman.
- On duty = sedang dalam menjalankan kewajiban atau tanggung jawab.
- On leave = sedang pergi cuti.
- On process = sedang dalam proses.
- On site = sedang berlangsung.
- Ot = singkatan dari overtime atau jam lembur.
- OTW= singkatan dari on the way, atau sedang di jalan.
- Outstanding = luar biasa, terkemuka.
- Overtime = lembur.
- Pantry = sepan, ruang penyimpanan bahan makanan dan minuman, dan barang terkait penyajian makanan.
- PC = singkatan dari
- Perform = sedang tampil, atau dipertontonkan.
- Ph = singkatan dari product house atau rumah produksi.
- Pitching = aktivitas mempresentasikan ide bisnis kepada pihak lain yang digunakan untuk mendapatkan pendanaan.
- Planning = perencanaan kerja.
- Possible = kemungkinan, memungkinkan.
- Publish = menerbitkan.
- Rate = tarif perusahaan atau orang yang ingin digunakan jasanya.
- Resign = mengundurkan diri, menyerah dan berhenti.
- Rutinitas = tugas yang perlu dikerjakan setiap harinya.
- Salary = upah kerja yang dibayar dalam waktu yang tetap.
- Sc= singkatan dari source artinya sumber.
- Schedule = jadwal, daftar, acara.
- See u soon = sampai jumpa lagi dalam waktu dekat.
- Site = situs web atau perusahaan.
- SOP = singkatan dari standar operasional prosedur atau panduan yang digunakan untuk memastikan kegiatan operasional organisasi atau perusahaan berjalan.
- STE = singkatan dari site manager atau profesional yang bertanggung jawab memastikan proyek atau konstruksi tepat waktu dan sesuai anggaran.
- Submit = mengajukan, menyampaikan.
- TBA = singkatan dari to be announced atau akan diumumkan.
- TBC = singkatan dari to be confirmed atau akan mengkonfirmasikan.
- TBD = singkatan dari to be discussed atau hal yang akan didiskusikan.
- TC = singkatan dari training center atau tempat pelatihan.
- Team = tim.
- Tentatif = sesuatu yang belum pasti.
- TF = singkatan dari task force atau sales motoris, atau pekerjaan dadakan.
- Timeline = artinya linimasa.
- Turn Over = menyerahkan.
- Wfh = singkatan dari work from home artinya kerja dari rumah.
- Work = artinya kerja.
Glosarium Marketing
Tak hanya glosarium pekerjaan saja, glosarium marketing juga kini mengalami perkembangan kosa kata dari waktu ke waktu. Di bawah ini adalah daftar glosarium marketing yang sedang tengah tren di kalangan masyarakat modern.
- Acc = singkatan dari “accept” atau artinya menerima, atau Ok.
- Bc = istilah singkatan dari “broadcast” atau kegiatan mempromosikan barang secara luas melalui media sosial.
- Bnib = kepanjangan dari brand new in box atau artinya barang baru yang masih ada di dalam kotak dan asli.
- Bt = singkatan dari kata “barter” atau artinya kegiatan menukar barang yang nilainya sama.
- Buy = artinya beli atau membeli.
- Cart = biasanya disebut sebagai keranjang belanja.
- Check out = artinya memeriksa barang atau proses untuk menyelesaikan pembelian belanja online.
- Cod = kepanjangan dari cash on delivery atau metode pembayaran di tempat atau saat bertemu langsung antara kurir dan pembeli barang.
- Delivery = artinya mengirimkan atau pengiriman barang.
- Dp = singkatan dari down payment atau uang muka yang harus dibayar saat transaksi.
- Flash sale = adalah promosi dengan memberikan diskon pada batas waktu tertentu misalnya dari jam 9 pagi sampai jam 12 siang.
- For sale = barang untuk dijual.
- Gc = artinya group chat yang digunakan sebagai fasilitas mempromosikan produk kepada pelanggan secara banyak.
- Harting = singkatan dari harga tertinggi yang ditawarkan oleh penjual kepada pembeli.
- Inbox = artinya kotak masuk.
- Include = memiliki makna atau arti “termasuk” misalnya dalam pembelian barang sepatu, sudah include dengan kaos kaki satu set.
- Join = artinya bergabung.
- Keep = digunakan untuk meminta pembeli agar menyimpan barang yang ingin dibeli oleh orang yang melobbynya.
- Mahar = disebut sebagai mas kawin atau pemberian yang diberikan pihak laki-laki kepada mempelai wanita saat pernikahan. Terkadang disebut sebagai kata slang untuk istilah “harga berapa?”
- Murce = kata slang atau bahasa gaul dari “murah cekali” atau murah sekali.
- Nego= artinya proses tawar-menawar dengan pihak penjual dengan cara berunding agar mendapatkan kesepakatan harga.
- Net = artinya harga suatu barang yang sudah pas atau tidak bisa ditawar lagi.
- Nope = artinya bermacam-macam, bisa “tidak”, bisa “nomor hape”.
- Noted = artinya telah dicatat.
- Online = artinya online atau dalam jaringan, misalnya belanja online berarti belanja dengan media internet.
- Only = digunakan untuk menyatakan unit barang. Contohnya unit only atau artinya hanya unit atau satuan saja bukan barang seperangkat.
- Order = artinya memesan barang.
- Pc = artinya personal chat atau japri atau pesan pribadi antara penjual dan pembeli.
- Pcs = artinya satuan barang.
- Pembeli = artinya orang yang berniat membeli barang.
- Pict = singkatan dari kata picture atau gambar.
- Pm = singkatan dari kata personal message atau serupa dengan arti pc yaitu pesan pribadi.
- Pnp = artinya plug and play atau barang yang bisa dibeli bisa langsung digunakan.
- Po = kepanjangan dari purchase order atau barang yang ingin dibeli dari supplier.
- Preloved = istilah barang yang sudah dipakai sebelumnya dan berpindah ke tangan orang lain.
- Purchase = artinya melakukan pembelian.
- Ready = artinya barang tersedia.
- Rekber = adalah kepanjangan dari rekening bersama, metode pembayaran atau transaksi secara online.
- Restock = kegiatan untuk menyiapkan bahan baku atau melakukan stok produk ulang oleh penjual.
- Rp = artinya rupiah.
- Sale = artinya untuk dijual.
- Send = mengirim.
- Shipping = pengantaran barang dengan jasa ekspedisi atau kurir.
- Shop = artinya toko.
- Skip = atau tidak jadi.
- Slow respon = artinya yaitu respon yang lambat.
- Sold out = barang habis atau laku terjual.
- Spek = singkatan dari spesifikasi atau keterangan barang.
- Ss = artinya singkatan dari screenshot.
- Testi = singkatan dari testimoni atau review produk atau jasa.
- Tf = kepanjangan dari transfer.
- Ts = kepanjangan dari thread starter atau yang memulai topik pembicaraan.
- Tt = singkatan dari tukar tambah.
- Wtb = artinya worth to buy atau menandakan bahwa produk atau jasa yang dibeli sangat direkomendasikan.
- Wts = artinya worth to sell atau menandakan barang atau jasa sangat direkomendasikan untuk dijual.
Cara Membuat Glosarium

glosarium sering di pakai saat pembuatan buku dan biasanya di tempatkan pada akhir buku atau ensiklopedia. sebegai pelengkap informasi atau kata yang telah di buat dalam buku tersebut.
lalu bagaimana cara membuat Glosarium?
1. Mengidentifikasi Target Pembaca
langkah pertama untuk membuat glosarium adaah dengan mengidentifikasi target pembaca. karena semua buku pastinya di peruntukan untuk usia tertentu.
misalkan anda membuat buku akuntansi namun target pembaca anda anak kecil, bukankah pembaca akan kesulitan?
maka dengan identifikasi target pembaca lebih dahulu maka anda tidak perlu definisikan semua kata, karena target pembaca anda kemungkinan sudah tahu juga.
2. Menentukan Kata dan Terminologi Asing
langkah kedua adalah menentukan kata dan terminologi asing. karena kadang kemungkinan kita akan menemukan beberapa istilah asing yang mungkin target pembaca anda belum tahu.
jika anda sebagai penulis bekerja sama dengan penerbit, maka penulis bisa meminta bantuan editor untuk mengetahui istilah asing.
3. Membuat Definisi Kata Asing
setelahnya penulis bisa membuat definisi tiap-tiap kata-kata asing. definisi yang terkait di buat ringkas dan tidak bertele-tele agar pembaca langsung paham.
hindari menjelaskan kata asing dengan gaya bahasa yang terlalu akademis atau teknis.
4. Urutkan Sesuai Urutan Alfabet
langkah selanjutnya anda harus urutkan berbagai kata tersebut sesuai dengan urutan Alfabet, yaitu A-Z. jika penulis sudah mengurutkannya maka target pembaca akan lebih mudah untuk menenukan kata yang mereka cari.
5. Memakai Huruf Miring dan Menebalkan Kata yang Terdapat di Glosarium
agar lebih mudah di temukan oleh pembaca, penulis lebih baik beri tanda dengan penggunaan huruf miring atau menebalkan huruf.
dengan begitu pembaca akan lebih mudah menemukan kata tersebut di satu paragraf atau halaman tersebut.
6. Meletakan Glosarium Sebelum atau Sesudah Teks Inti
setelahnya penulis bisa tempoatkan rangkaian glosarium ini di sebelum atau sesudah teks inti. namun jangan lupa untuk cantumkan glosarium pada halaman daftar isi.
Demikianlah artikel mengenai penjelasan ini , semoga bermanfaat dan bisa menambah wawasan anda mengenai pembahasan ini, sebarkan artikel ini juga agar semakin bermanfaat.
Nantikan dan jangan lewatkan artikel informatif lainnya hanya di Evermos.