Makan Gratis dengan Kode Voucher Shopee Food 2023 Disini

Kode voucher shopee food – Memesan makanan tidak perlu pusing lagi. Anda bisa pesan makanan via online tanpa perlu keluar rumah. 

Zaman sekarang memang sangat praktis. Tidak hanya barang-barang via online saja. Tapi juga bahan makanan atau makanan cepat saji itu sendiri. 

Dengan kemudahan teknologi, memesan makanan bisa melewati berbagai situs atau platform khusus antar – jemput seperti grab atau gojek. 

Sekarang bahkan anda bisa melakukan pemesanan makanan ready to eat di e-commerce. 

Yaitu di Shopee. Salah satu e-commerce tersohor di Indonesia dan banyak negara Asia Tenggara lainnya. 

Shopee sudah dikenal karena rajin memberikan kode voucher shopee untuk berbelanja suatu produk. 

Entah untuk potongan harga, cashback atau gratis ongkir. 

Tapi kelebihan lainnya dari aplikasi ini adalah bisa memesan makanan juga, bahkan harga yang di tawarkan jauh lebih murah di bandingkan kita membeli langsung ke tempat. 

Tentu saja berkat aneka kode voucher shopee food. Sama hal seperti voucher biasa. Kode voucher ini juga menawarkan banyak layanan potongan harga dan gratis ongkir. 

Pengiriman nya pun terbilang cepat setelah melakukan pemesanan. 

Hanya saja, cara mendapatkan kode voucher shopee food tidak sama seperti mendapatkan kode voucher lainnya. 

Yuk simak terus artikel berikut. 

Apa Itu Kode Voucher Shopee Food? 

Apa Itu Kode Voucher Shopee Food? 
Sumber : Google.com/bersosial

Yaitu sejenis layanan voucher yang di peruntukan untuk membeli makanan/minuman lewat platform shopee. 

Fitur ini belum begitu lama liris tiapi sudah banyak orang yang menggandrunginya. 

Karena voucher ini selalu menyediakan gratis ongkir untuk pengiriman makanan, terlebih hampir setiap hari juga shopee menawarkan potongan harga yang cukup fantastis. Terutama saat hari besar atau akhir pekan. 

Namun tetap saja, untuk bisa menggunakan kode voucher ini ada syarat ketentuan yang harus kita penuhi seperti minimal belanja makanan. 

Cocok di gunakan kala saat kita ingin banyak makan atau bersama keluarga. 

Terlebih, kehadiran shopee food juga menguntungkan para konsumen serta penjual. Karena Shopee biasanya mengalokasikan diskon pada restoran yang dekatdengan lokasi kita. 

Sehingga selain pelanggan senang, Shopee juga bisa memakmurkan para pelaku UKM F&B yang masih menengah kebawah. 

Tapi tenang saja, anda juga bisa tetap memesan makanan meski jarak resto yang cukup jauh. 

Lalu bagaimana cara kita mendapatkan kode voucher khusus untuk makanan ini? 

Cara Mendapatkan Kode Voucher Shopee Food

1. Buka aplikasi shopee

2. Pilih “Shopee Food

Kode voucher shopee food
Sumber: Youtube.com/@Adell’s Sister

3. Pilih makanan yang terdapat tanda diskonnya.

Kode voucher shopee food
Sumber: Youtube.com/@Adell’s Sister

4. Klaim voucher yang tersedia di bagian tengah lalu klik tanda+ untuk menambah pesanan.

Makan Gratis dengan Kode Voucher Shopee Food 2023 Disini
Sumber: Youtube.com/@Adell’s Sister

5. Klik “Voucher” lalu pilih voucher mana saja yang ingin anda pilih

Makan Gratis dengan Kode Voucher Shopee Food 2023 Disini
Sumber: Youtube.com/@Adell’s Sister

6. Check out dan selesai

Makan Gratis dengan Kode Voucher Shopee Food 2023 Disini
Sumber: Youtube.com/@Adell’s Sister

Kode Voucher Shopee Food Hari Ini

Berikut adalah kode promo shopee food yang tersedia hari ini!

  • Cashback 15% untuk pemesanan pertama kali klik disini
  • Promo valentine cashback 7% hingga Rp. 50.000 klik disini

Demikianlah artikel terkait kode voucher untuk shopee food. Semoga bermanfaat. 

Nantikan dan jangan lewatkan artikel informatif lainnya hanya di Panduan Evermos.