100 Ide Nama ML Aesthetic Girl, Catchy, Feminim, Auto Win-Rate Naik!

Buat username game kamu tampil lebih keren dengan menggunakan ide nama ML aesthetic girl, dan kalahkan hero musuh dengan elegan! Simak rekomendasinya dalam artikel berikut, yuk!

Hebat dalam bermain game, menggunakan role yang dikuasai terkadang belum cukup.

Apalagi jika hero yang kamu mainkan sudah mencapai level mastery, bahkan masuk ke dalam deretan top player lokal ataupun mencapai titik top player Indonesia. 

Kamu yang ingin membawakan kemenangan tentu memerlukan persiapan seperti membuat username yang aesthetic.

Sudah penasaran seperti apa ulasan lengkap untuk ide nama ML aesthetic girl tersebut? Atau ingin tahu juga daftar Nama Facebook Keren untuk Wanita yang Aesthetic!

Cara Menentukan Nama Ml Aesthetic

Membuat nama yang keren dan estetik tentunya memerlukan daya kreativitas serta panduannya.

Siapa saja memang bisa membuat ide nama yang estetik, namun user pemula terkadang masih sulit cara menentukan nama username yang tepat.

Jangan khawatir, di bawah berikut adalah sejumlah tips cara menentukan nama ML aesthetic untuk kamu.

  • Mencari Ide Nama dari Karakter Pemain

Cara yang bisa kamu lakukan paling mudah adalah dengan mempertimbangkan nama yang ingin kamu pilih berdasarkan karakter gameplay.

Dalam game mobile legend, terdapat role seperti assasin, marksman, support, mage, tank dan fighter

Misalnya, jika kamu user assasin kamu bisa mengutamakan nama mengidentifikasikan assasin yang cekatan, powerful dan tak tertandingi.

  • Menggunakan Name Generator

Untuk membuat karakter username yang lucu kamu bisa menggunakan username generator

Karakter alfabet dan nomor saja tidaklah cukup untuk membuat nama terlihat lebih catchy, maka dari itu kamu bisa menggunakan name generator untuk membuat simbol.

Salah satu website yang bisa kamu jadikan tempat untuk mencari username dan simbol unik yaitu Nick Finder. 

  • Memilih Dari Rekomendasi Ide Nama

Cara lainnya yang bisa kamu lakukan untuk menentukan username keren, unik dan estetik yaitu dengan menyalin referensi dari ide nama di artikel berikut.

Kamu tidak perlu repot untuk membuat nama estetik sendiri untuk user di ML, atau mencari dari name generator, karena kamu lebih mudah untuk menyalin langsung dari rekomendasi berikut. 

Masih belum puas dengan rekomendasinya? Simak yuk apa saja Nama Aneh Tapi Keren untuk Username Game.

Cara Mengganti Nickname Akun Di Mobile Legends

ide nama ml aesthetic girl
Sumber: pexels.com

Lalu bagaimana cara mengganti nama akun di mobile legend? Caranya ada dua yaitu dengan menggunakan diamond (mata uang di mobile legend) ataupun kamu dapatkan secara gratis ketika pertama kali membuat akun ML.

Berikut adalah cara untuk mengganti nickname akun di mobile legends.

  • Buka aplikasi MLBB
  • Setelah itu masuk ke menu Profil
  • Masukkan nama baru pada bagian nama ID
  • Selesai, nama kamu berhasil diganti menjadi nama baru

Kesempatan untuk mengubah username tersebut hanya berlaku sekali saja sehingga sulit apabila kamu sudah pernah menghabiskan kesempatannya sekali.

Cara lainnya agar kamu bisa mendapatkan name card atau kartu untuk mengganti nama yaitu menggunakan Guess Coin.

Guess Coin sendiri merupakan aplikasi tebak-tebakan yang terdapat dalam ML, apabila koin sudah terkumpul kamu bisa menukarkannya dengan kartu nama.

Ide Nama ML Aesthetic Girl

Di bawah ini adalah daftar nama ML aesthetic girl yang bisa kamu gunakan untuk nama akun mobile legends.

  1. み┋ ᴘɪɴᴋ †
  2. ☆•Ѕℓυѕнιє•♡
  3. ◦♡°Mιℓкѕнαкє°♡◦
  4. Q U E E N ‘
  5. ᵈᵉᵛⁱˡ᭄ ࿐
  6. ★꧁ƤŘÎƝƇƐŜŜ꧂★
  7. ༄ᶦᶰᵈ᭄ ࿐
  8. Ikaツᴳᴵᴿᴸ࿐
  9. ㇱᴛᴏxɪᴄ ɢɪʀʟ亗
  10. ⭐᭄ᴄɪɴᴅᴇʀᴇʟʟᴀ࿐
  11. ༆✩Pʜsʏᴄᴏ Qᴜᴇᴇɴ✰༒︎
  12. ༄ᶦᶰᵈ᭄ ⋆ ࿐★
  13. • ᶜˡᵒʷⁿ •
  14. .. ꧂

Ide Nama Akun ML Perempuan

  1. Ɪᴍ•sarahツ
  2. ʏᴜᴍɪ♡︎
  3. ᵇᵃᵇʸ ࿐
  4. ᵗᵒˣⁱᶜ☘︎ ༄
  5. ᴍɪss★ɪɴsᴀɴᴇ࿐
  6. Qᴜᴇᴇɴ❤︎Bᴇᴇシ︎
  7. ♛ Q ᴜ ᴇ ᴇ ɴ ♛
  8. κɪɴɢ ❤️ ɢɪʀʟ
  9. ✯ _ ✯
  10. υηκηοωη girl
  11. み┋ ᴘɪɴᴋ †
  12. Lala ✌
  13. ✨C A R L A✨

Nama ML Cewe

  1. 複| ᴋʏᴀᴍɪツ
  2. Dɪᴏ፝֟sᴀღ᭄
  3. Princess Bella❤
  4. ᴮ ᴱ ᴸ ᴸ ᴬ メ
  5. ♡৻ʂɧıŋɛ৲ッ☁
  6. ♡ʙᴇʟʟᴀ♡
  7. ᰔᩚ
  8. Sad_Lady
  9. ꧁♡ ♡꧂
  10. Ꮖ ᏞᎾᏙᎬ Ꮜ ᎷᎾᎷ
  11. OƤ Legend✓
  12. Ᏼɪɴᴅᴀss★Ꭺᏼꮋꮖ
  13. ༺༊ÐɑʀҟƑîʀɛ ༊༻
  14. ༒︎ ༒︎
  15. ✿ • Q U E E N✿ᴳᴵᴿᴸ࿐
  16. ░B░O░S░S░
  17. ⓢⓦⓔⓔⓣ ⓖⓘⓡⓛ✨
  18. ⁹⁹⁹⁺

Nama ML Aesthetic Singkat

  1. ꧁LunaFlare꧂
  2. MystiQueen
  3. NovaNyx
  4. LunaLuxuria
  5. ScarletSpell
  6. Glamour
  7. Iris
  8. LuxeGlitch
  9. Aesthetic
  10. Aura Gaming

Nama ML Aesthetic Girl Korea

  1. 달콤한 세레나데 (Dalkomhan Serenade) – Sweet Serenade
  2. 천사의 눈물 (Cheonsaui Nunmul) – Angel’s Tears
  3. 미소 속의 별 (Miso Sokui Byeol) – Star in a Smile
  4. 푸른 봄바람 (Pureun Bombaram) – Blue Spring Wind
  5. 호수의 눈물 (Hosuui Nunmul) – Tears of the Lake
  6. 반짝이는 별빛 (Banjjagineun Byeolbit) – Twinkling Starlight
  7. 산들바람 속의 노래 (Sandulbaram Sokui Norae) – Song in the Mountain Breeze
  8. 숲속의 요정 (Supsogui Yojeong) – Forest Fairy
  9. 해맑은 미소 (Haemaheun Miso) – Bright Smile
  10. 솜사탕 구름 (Somsatang Gureum) – Cotton Candy Cloud
  11. 꽃잎의 춤 (Kkotipui Chum) – Dance of Petals
  12. 하늘의 미인 (Haneului Miin) – Beauty of the Sky
  13. 별이 빛나는 밤 (Byeori Bitnaneun Bam) – Starry Night
  14. 푸른 바다의 정령 (Pureun Badaui Jeongnyeong) – Spirit of the Blue Sea
  15. 동화 속의 공주 (Donghwa Sokui Gongju) – Princess of Fairy Tale
  16. 봄날의 속삭임 (Bomnalui Soksagim) – Whisper of Spring Days
  17. 새벽의 향기 (Saebyeogui Hyanggi) – Fragrance of Dawn
  18. 달빛 가득한 밤 (Dalbit Gadeukhan Bam) – Moonlit Night
  19. 신비로운 숲길 (Sinbiroin Supgil) – Enchanted Forest Path
  20. 아름다운 꽃 (Areumdaun Ggot) – Beautiful Flower

Nama ML Aesthetic Girl

  1. The Tales of A Girl
  2. ⁱⁿᵈᵒ ᵍⁱʳˡ
  3. Cukuruku ku geruu
  4. Masha and Roar
  5. Emeralda
  6. Grace and Gin
  7. Dasha Taraan
  8. Minjeel
  9. Lyodra Beauty
  10. Silver Rappier

Username ML Aesthetic Girl

  1. Wanita senja
  2. Dhia
  3. Sang Ayu
  4. Beb
  5. Queenra

Seperti itulah rekomendasi ide nama ML aesthetic girl yang dapat Tim Panduan bagikan, semoga informasi ini bermanfaat untuk kamu ya!

Jadikan gameplay kamu semakin mudah dan menarik dengan menggunakan produk peralatan & gadget di aplikasi Evermos.

Selain kamu bisa membelinya sebagai koleksi kamu, kamu juga bisa mendapatkan cuan dengan menjualkannya kepada orang terdekat kamu.

Daftarkan diri kamu GRATIS sekarang juga untuk menjadi reseller Evermos dan mulai jualan online sekarang juga!