Model baju gamis anak perempuan terbaru – Menjaga aurat adalah salah satu kewajiban kita sebagai perempuan muslimah.
Tapi sebagian orang juga menilai jika memakai baju yang menutup aurat seperti gamis terkesan membosankan dengan model yang itu itu saja.
Sekedar seperti dress panjang saja dengan model yang monoton. Oleh karena itu beberapa orang memilih tidak memakai gamis, terutama untuk anak-anak.
Padahal sekarang banyak model baju gamis anak perempuan terbaru dengan banyak macam desain dan warna yang enak di pandang.
Khususnya untuk anak-anak perempuan yang tetap stylish namun masih tampak cute dan tidak mengganggu pergerakannya.
Sebagai orang tua kita harus tanamkan untuk menutup aurat sedari mungkin bukan? Mungkin dengan deretan model baju gamis anak perempuan terbaru ini bisa jadi salah satu inspirasi anda.
Atau mungkin bisa juga untuk acara lebaran bersama keluarga nanti bukan?
Jadi apa sudah ada inspirasi gamis untuk anak anda? Atau ingin tampil kompak bersama? Dari pada bingung yuk langsung saja simak artikel ini sampai habis!
Ide-Ide Model Baju Gamis Anak Perempuan Terbaru
1. Gamis Ikat dengan Lengan Balon

Gamis ikat biasanya lebih di gemari oleh gadis-gadis remaja atau dewasa muda. Tapi tak di sangka gamis ikat juga cocok untuk anak perempuan.
Dengan bahan kain crinkle yang dingin, lembut serta di lengkapi dengan jilbab dengan bahan polycotton ini sangat nyaman di pakai oleh anak kecil.
Model baju gamis anak perempuan terbaru ini juga akan sangat cantik jika di kenakan. Apalagi dengan warnan pink lembutnya bisa membuat anak anda tampil lebih gemas dan feminim.
2. Flared Skirt Layering yang Menawan

Bosan dengan model baju gamis anak perempuan terbaru yang polos-polos saja? Bagaimana kalau kita bermain sedikit dengan motif?
Ternyata anak-anak perempuan juga cocok mengenakan motif tertentu untuk gamis mereka.
Dengan flared skirt nya yang berbahan tipis serta di lapisi kain jenis yang sama membuat pakaian ini seperti dress yang sangat cantik bak gaun tuan putri.
Meski tampilannya yang terkesan bagian bawah yang sangat lebar, tapi justru jenis model ini anak akan lebih leluasa untuk bergerak.
Untuk anak yang aktif juga cocok untuk mengenakan jenis gamis ini.
Motif titik dan garis kecil juga membuat gamis ini jadi lebih variatif dan tidak membosankan.
3. Gamis Simple dengan Perpaduan Warna Kalem

Punya anak perempuan yang masih remaja tanggung? Umur-umur ini paling cocok mengenakan warna-warna polos yang tidak terlalu menyolok mata.
Seperti model baju gamis anak perempuan terbaru. Tak di sangka dengan aksen pita sederhana di tengah dengan warna yang kalem saja tetap bisa tampil cantik.
Bagian bawahnya juga tidak terlalu panjang sampai menyentuh lantai sehingga tetap leluasa saat di pakai.
Apalagi dengan bahan katun yang mampu serap keringat dan tidak panas.
4. Tampil Elegan dengan Gamis Kain Tile

Ke acara pesta-pesta besar tidak selalu mesti pakai gaun atau kebaya saja.
Ke acara besar juga bisa memakai model baju gamis anak perempuan terbaru ini. Nahannya dari kain tile yang nampak elegan dan cantik sekaligus.
Bahannya juga tidak panas, lembut, nyaman dan tidak membuat gatal.
Model bagian lengan yang melebar juga tampak unik, cocok untuk tampil kompakan dengan sang buah hati anda.
5. Warna Nude Simple dan Cocok untuk Acara Besar

Masih dengan kain tile. Model baju gamis anak perempuan ini memang sedang populer dan banyak di cari karena tampak elegan.
Jenis kainnya juga memang lebih cocok untuk acara-acara besar karena jenisnya yang lentur tapi kuat dan jika terkena cahaya akan nampak sedikit bercahaya.
Tapi tak di sangka kain ini juga cocok untuk kegiatan semi formal seperti ini. Warnanya yang nude simple dan sedikit tekstur menambah kesan cantik anak perempuan anda.
6. Gamis Rok Renda dan Kerah Ruffle Feminim dan Girly

Baju gamis memang selalu memberikan kesan manis dan feminim bagi si pemakainya, termasuk anak-anak.
Model kotak kotak kecil yang membuat gamis nampak lebih variatif dengan model kerah rufflenya jadi lebih cute.
Bagian bawahnya renda juga tampilan anak lebih aesthetic dan jadi keunikan sendiri diantara anak perempuan yang lainnya.
7. Gamis Casual

Cukup mengejutkan gamis pun bisa menambahkan kesan casual bagi anak perempuan.
Dengan dress panjang khusus anak-anak dengan bahan yang cukup tebal tapi tidak membuat anak merasa kepanasan.
Di padukan dengan jilbab dengan warna senada dengan dressnya.
Yang menjadi pusat perhatiannya adalah kemeja, di jadikan sebagai outer dengan warna biru soft berbahan lembut.
Model baju gamis anak perempuan ini bisa menambah kepercayaan diri anak serta makin aktif.
8. Warna Gelap Tidak ada Salahnya

Anak-anak selalu identik dengan warna yang cerah, tapi bagaimana dengan warna yang gelap? Ternyata cocok juga!
Seperti model baju gamis anak perempuan terbaru ini. Dengan inner berbahan katun yang agak tipis dengan warna gelap dan outer yang bertekstur dengan warna senada.
Bagian lengannya yang seperti balon juga tampak menggemaskan dan anak merasa lebih leluasa menggerakan tangannya.
Apalagi jika di padukan dengan jilbab hitam. Anak juga tampak lebih kharismatik!
9. Model Gamis Anak Inner Plisket Putih dan Kemeja Kotak-Kotak Biru

Pakai gamis anak tetap bisa modis dan lucu.
Seperti model baju satu ini yang terlihat sangat menggemaskan layaknya gadis remaja.
Inner bahan rajut model plisket ini berbahan hangat, pas di gunakan untuk musim dingin.
Agar tidak membosankan, sedikit aksen kotak-kotak dari kemejanya tidak akan mengacaukan penampilan bukan.
Bahkan, padu padan ini terlihat sangat match dan berwarna.
10 Gamis Anak Setelan Pink Soft

Anak kecil paling gemas pakai baju yang serelan pas bukan?
Apalagi dengan warna yang ceria seperti pink lembut anak terlihat menggemaskan dan ceria.
Bahannya katun lembut juga nyaman di pakai meski di cuaca panas.
11. Gamis Anak Perempuan Kembar Model Ruffle

Punya anak kembar dan ingin tampil serasi?
Pakai gamis seperti ini anak akan tampil menggemaskan dan lucu.
Dengan model ruffle satu setel dengan gamisnya sangat girly.
Warna putih dan hijau sage juga nampak fresh.
Bahan yang lembut nyaman di pakai untuk sepanjang hari.
12. Model Gamis Anak Perempuan Kombinasi Simple

Model simple pun termasuk mode yang timeless.
Contoh gamis satu ini menggunakan model lurus dengan lengan balon cocok untuk sehari-hari atau pergi ngaji.
Warna Abu-abu cocok untuk segala kegiatan.
Aksen pita pinggang ungu sebagai pencerah sebagai pemanis penampilan.
13. Baju Muslim Anak Perempuan

Model basic gamis seperti pada foto berikut sangat cocok dikenakan saat hari raya.
Gamis dengan detail kerut pada lengan mempermanis penampilan.
Varian warna putih yang sangat cocok dikenakan untuk segala musim.
14. Gamis Anak Kombinasi 2 Warna

Desain gamis anak kombinasi 2 warna ini memikat hati.
Koleksi dari Hafia Kids bersama Hafia khimar Kids ini tampak serasi.
Dua warna pink dengan putih berikut memberikan kesan girly.
Miliki segera koleksinya dengan membelinya atau memasarkannya di katalog Evermos.
15. Model Baju Tunik Anak Perempuan Terbaru

Ingin membelikan gamis yang lucu dan modis untuk anak-anak?
Berikut ini adalah model baju tunik anak perempuan terbaru.
Baju gamis ini sangat cocok untuk dikenakan kapan saja seperti saat anak sedang main atau bepergian.
Desain pita pada bagian perut ini memberikan kesan yang manis pada buah hati.
16. Baju Gamis Anak Anak

Ajari si kecil agar bisa mengenakan busana yang tertutup dengan model gamis syar’i berikut.
Gamis dengan warna ungu yang eye catching ini sangat nyaman dikenakan untuk beragam aktivitas.
Terdapat detail kerut dan layer pada bagian gamis memberikan kesan stylish.
Miliki segera koleksi berikut melalui katalog Evermos dan promosikan agar bisa mendapatkan komisi penghasilannya.
Demikianlah artikel mengenai model baju gamis anak perempuan terbaru. Semoga bermanfaat, sebarkan artikel ini juga agar semakin bermanfaat.
Nantikan dan jangan lewatkan artikel informatif lainnya hanya di Panduan Evermos.